[PDF] Pembangunan Pertanian Dalam Pusaran Kearifan Lokal - eBooks Review

Pembangunan Pertanian Dalam Pusaran Kearifan Lokal


Pembangunan Pertanian Dalam Pusaran Kearifan Lokal
DOWNLOAD

Download Pembangunan Pertanian Dalam Pusaran Kearifan Lokal PDF/ePub or read online books in Mobi eBooks. Click Download or Read Online button to get Pembangunan Pertanian Dalam Pusaran Kearifan Lokal book now. This website allows unlimited access to, at the time of writing, more than 1.5 million titles, including hundreds of thousands of titles in various foreign languages. If the content not found or just blank you must refresh this page





Pembangunan Pertanian Dalam Pusaran Kearifan Lokal


Pembangunan Pertanian Dalam Pusaran Kearifan Lokal
DOWNLOAD

Author : Prof. Dr. Ir. H. Zulkifli Sjamsir, M.M.
language : id
Publisher: SAH MEDIA
Release Date : 2017-11-30

Pembangunan Pertanian Dalam Pusaran Kearifan Lokal written by Prof. Dr. Ir. H. Zulkifli Sjamsir, M.M. and has been published by SAH MEDIA this book supported file pdf, txt, epub, kindle and other format this book has been release on 2017-11-30 with categories.


Sektor pertanian merupakan sektor yang mempunyai peranan strategis dalam struktur pembangunan perekonomian nasional. Sektor ini merupakan sektor yang tidak endapatkan perhatian secara serius dari pemerintah dalam pembangunan bangsa. Mulai dari proteksi,kredit hingga kebijakan lain tidak satu pun yang menguntungkan bagi sektor ini. Program-program pembangunan pertanian yang tidak terarah tujuannya bahkan semakin menjerumuskan sektor ini pada kehancuran. Meski demikian sektor ini merupakan sektor yang sangat banyak menampung luapan tenaga kerja dan sebagian besar penduduk kita tergantung padanya. Perjalanan pembangunan pertanian Indonesia hingga saat ini masih belum dapat menunjukkan hasil yang maksimal jika dilihat dari tingkat kesejahteraan petani dan kontribusinya pada pendapatan nasional. Pembangunan pertanian di Indonesia dianggap penting dari keseluruhan pembangunan nasional. Ada beberapa hal yang mendasari mengapa pembangunan pertanian di Indonesia mempunyai peranan penting, antara lain: potensi Sumber Daya Alam yang besar dan beragam, pangsa terhadap pendapatan nasional yang cukup besar, besarnya pangsa terhadap ekspor nasional, besarnya penduduk Indonesia yang menggantungkan hidupnya pada sektor ini, perannya dalam penyediaan pangan masyarakat dan menjadi basis pertumbuhan di pedesaan. Potensi pertanian Indonesia yang besar namun pada kenyataannya sampai saat ini sebagian besar dari petani kita masih banyak yang termasuk golongan miskin. Hal ini mengindikasikan bahwa pemerintah pada masa lalu bukan saja kurang memberdayakan petani tetapi juga terhadap sektor pertanian keseluruhan. Pembangunan pertanian pada masa lalu mempunyai beberapa kelemahan, yakni hanya terfokus pada usaha tani, lemahnya dukungan kebijakan makro, serta pendekatannya yang sentralistik. Akibatnya usaha pertanian di Indonesia sampai saat ini masih banyak didominasi oleh usaha dengan: (a) skala kecil, (b) modal yang terbatas, (c) penggunaan teknologi yang masih sederhana, (d) sangat dipengaruhi oleh musim, (e) wilayah pasarnya lokal, (f) umumnya berusaha dengan tenaga kerja keluarga sehingga menyebabkan terjadinya involusi pertanian (pengangguran tersembunyi), (g) akses terhadap kredit, teknologi dan pasar sangat rendah, (h) pasar komoditi pertanian yang sifatnya mono/oligopsoni yang dikuasai oleh pedagang-pedagang besar sehingga terjadi eksploitasi harga yang merugikan petani. Selain itu, masih ditambah lagi dengan permasalahan-permasalahan yang menghambat pembangunan pertanian di Indonesia seperti pembaruan agraria (konversi lahan pertanian menjadi lahan non pertanian) yang semakin tidak terkendali lagi, kurangnya penyediaan benih bermutu bagi petani, kelangkaan pupuk pada saat musim tanam datang.



Globalisasi Pertanian Menuju Kemandirian Pangan Berkearifan Lokal Di Indonesia


Globalisasi Pertanian Menuju Kemandirian Pangan Berkearifan Lokal Di Indonesia
DOWNLOAD

Author : Prof. Dr. Ir. Zulkifli Sjamsir,MM Dr. Suhartina R, S.Pd, M.Hum
language : id
Publisher: CV. AZKA PUSTAKA
Release Date : 2023-03-15

Globalisasi Pertanian Menuju Kemandirian Pangan Berkearifan Lokal Di Indonesia written by Prof. Dr. Ir. Zulkifli Sjamsir,MM Dr. Suhartina R, S.Pd, M.Hum and has been published by CV. AZKA PUSTAKA this book supported file pdf, txt, epub, kindle and other format this book has been release on 2023-03-15 with Antiques & Collectibles categories.


Globalisasi atau pengejagatan adalah istilah yang memiliki hubungan dengan peningkatan keterkaitan dan ketergantungan antar bangsa dan antar manusia di seluruh dunia melalui perdagangan, investasi, perjalanan, budaya popular, dan bentuk- bentuk interaksi yang lain sehingga batasbatas suatu Negara menjadi semakin sempit. Globalisasi adalah suatu proses di mana antar individu, antarkelompok, dan antar Negara saling berinteraksi, bergantung, terkait, dan mempengaruhi satu sama lain yang melintasi batas Negara. Dalam banyak hal, globalisasi mempunyai banyak karakteristik yang sama dengan internasionalisasi sehingga kedua istilah ini sering dipertukarkan. Sebagian pihak sering menggunakan istilah globalissi yang dikaitkn dengan berkurangny peran Negara atau bats-batas Negara.



Harmoni Hutan Aspek Ekonomi Sosial Lingkungan Dalam Keberlanjutan Hutan Dan Pembangunan Pedesaan


Harmoni Hutan Aspek Ekonomi Sosial Lingkungan Dalam Keberlanjutan Hutan Dan Pembangunan Pedesaan
DOWNLOAD

Author : Dwiningtyas Padmaningrum
language : id
Publisher: CV Pena Persada
Release Date : 2024-07-01

Harmoni Hutan Aspek Ekonomi Sosial Lingkungan Dalam Keberlanjutan Hutan Dan Pembangunan Pedesaan written by Dwiningtyas Padmaningrum and has been published by CV Pena Persada this book supported file pdf, txt, epub, kindle and other format this book has been release on 2024-07-01 with Social Science categories.


Buku Harmoni Hutan: Pada Aspek Ekonomi, Sosial, Lingkungan dalam Keberlanjutan Hutan dan Pembangunan Pedesaan ini disusun sebagai bentuk kajian dan temuan mengenai relasi hutan dengan masyarakat.



Pembangunan Pertanian Berkelanjutan Di Papua


Pembangunan Pertanian Berkelanjutan Di Papua
DOWNLOAD

Author : Obaja A. Fenetiruma
language : id
Publisher: Penerbit Andi
Release Date : 2022-12-14

Pembangunan Pertanian Berkelanjutan Di Papua written by Obaja A. Fenetiruma and has been published by Penerbit Andi this book supported file pdf, txt, epub, kindle and other format this book has been release on 2022-12-14 with Education categories.


Pertanian dalam arti luas meliputi budi daya tanaman pangan, hortikultura, perkebunan, peternakan, perikanan, dan kehutanan. Pulau Papua yang terdiri dari Provinsi Papua dan Papua Barat merupakan wilayah yang terluas di Indonesia. Data I dekade terakhir menunjukkan bahwa sektor pertanian merupakan sektor kedua penyumbang terbesar dalam perekonomian di Provinsi Papua dan ketiga di Provinsi Papua Barat. Saat ini, kesadaran pelestarian lingkungan termasuk sistem pertanian berkelanjutan semakin besar. Gaung pertanian berkelanjutan harus dikumandangkan mulai dari kampus sebagai pusat inovasi, sekaligus tempat mencetak para pemimpin bangsa di masa mendatang. Oleh karena itu, momentum Dies Natalis Universitas Papua XXII patut dijadikan landasan untuk mengedukasi masyarakat tentang pertanian berkelanjutan untuk masa depan Tanah Papua yang lebih baik. Buku Pembangunan Pertanian Berkelanjutan di Papua memberikan informasi lengkap tentang tantangan dan dinamika perkembangan pertanian dalam arti luas, petani di Papua, pendekatan ekonomi, sosial dan lingkungan dalam pembangunan pertanian, agroindustri produk unggulan pertanian yang berkelanjutan, serta permasalahan dan strategi pembangunan pertanian berkelanjutan di Papua. Diharapkan kehadiran buku ini dapat melengkapi pemahaman tentang pembangunan pertanian yang berkelanjutan di Tanah Papua. Buku ini sangat penting dan berguna bagi mahasiswa, praktisi, pengambil kebijakan, dan pemerhati masalah pertanian pada umumnya.



Pusaran Kemiskinan Dalam Perspektif Pelayanan Publik


Pusaran Kemiskinan Dalam Perspektif Pelayanan Publik
DOWNLOAD

Author : Dr. H. Zuchri Abdussamad, S.I.K., M.Si.
language : id
Publisher: SYAKIR MEDIA PRESS
Release Date : 2023-09-21

Pusaran Kemiskinan Dalam Perspektif Pelayanan Publik written by Dr. H. Zuchri Abdussamad, S.I.K., M.Si. and has been published by SYAKIR MEDIA PRESS this book supported file pdf, txt, epub, kindle and other format this book has been release on 2023-09-21 with Business & Economics categories.


Problematika kemiskinan merupakan suatu fenomena yang sering di temui. Kemiskinan sering kali dijadikan sebagai indikator kesejahteraan masyarakat. Semakin banyak jumlah penduduk miskin disuatu negara, menunjukan kegagalan dari penyelenggaraan negara (pemerintah). Hal ini menunjukan bahwa negara masih belum mampu untuk memenuhi kebutuhan masyarakatnya. Padahal berbagai upaya telah dilakukan negara sebagai upaya menanggulangi kemiskinan yang ada. Ada beberapa faktor internal yang menyebabkan terbentuknya keluarga miskin, yaitu rendahnya pendidikan, rendahnya keterampilan, rendahnya motivasi hidup, rendahnya kemauan untuk mengembangkan diri dan sebagainya. Faktor internal inilah yang seharusnya mendapatkan perhatian lebih agar bisa mengubah kondisi masyarakat miskin menjadi lebih baik. Kemiskinan berdampak pada berbagai kondisi yang menyebabkan berbagai permasalahan di berbagai bidang baik sosial, ekonomi dan lain lain, berbagai upaya dilakukan untuk menekan angka kemiskinan seolah bagaikan benang kusut yang membutuhkan kepekaan dan usaha sungguh sungguh untuk dapat meminimalkan angka kemiskinan, di dalam buku ini menyajikan fenomena, fakta dan solusi serta pandangan untuk membuka cakrawala berfikir dalam menemukan solusi paling tepat dalam mengatasi kemiskinan di negara kita.



Regional And Local Economic Analysis For Practitioners


Regional And Local Economic Analysis For Practitioners
DOWNLOAD

Author : Avrom Bendavid Val
language : en
Publisher: Praeger
Release Date : 1991-02-14

Regional And Local Economic Analysis For Practitioners written by Avrom Bendavid Val and has been published by Praeger this book supported file pdf, txt, epub, kindle and other format this book has been release on 1991-02-14 with Business & Economics categories.


This new edition updates and expands the author's classic work, which has become a standard for professionals and students in public administration, urban and regional planning, and regional economics. Bendavid-Val provides a comprehensive practitioner-oriented book on the state of the art of regional and local economic planning, written in a straightforward style that requires no extensive background. Included are thorough discussions of planning methods, covering aggregate regional analysis, intraregional analysis, and project identification and evaluation, as well as approaches to development planning.



Pengembangan Masyarakat Wacana Dan Praktik


Pengembangan Masyarakat Wacana Dan Praktik
DOWNLOAD

Author : Dr. Zubaedi, M.Ag., M.Pd.
language : id
Publisher: Kencana
Release Date : 2016-01-28

Pengembangan Masyarakat Wacana Dan Praktik written by Dr. Zubaedi, M.Ag., M.Pd. and has been published by Kencana this book supported file pdf, txt, epub, kindle and other format this book has been release on 2016-01-28 with Social Science categories.


Sebagai bentuk pembangunan alternatif, pengembangan dan pemberdayaan masyarakat atau pembangunan berbasis komunitas (community-based development) adalah strategi yang didasarkan pada metode bottom-up dan lokal. Gagasan alternatif ini didasarkan pada cita-cita untuk mengembangkan, dan merekonstruksi, struktur masyarakat agar menjadi lebih berdaya melalui regulasi yang menekankan pada prinsip keadilan dan program implementasi yang berpihak pada kepentingan rakyat kecil. Pendekatan yang digunakan dalam model pembangunan alternatif ini adalah pembangunan level lokal, yang menyatu dengan budaya lokal dan melibatkan partisipasi aktif dari orang-orang – bukan memaksakan model pembangunan dari luar atau dari atas. Buku persembahan penerbit Prenada Media Group.



Knowledge To Policy


Knowledge To Policy
DOWNLOAD

Author : Fred Carden
language : en
Publisher: IDRC
Release Date : 2009-04-06

Knowledge To Policy written by Fred Carden and has been published by IDRC this book supported file pdf, txt, epub, kindle and other format this book has been release on 2009-04-06 with Business & Economics categories.


Investigates the effects of research in the field of international development.. Examines the consequences of 23 research projects funded by Canada's International Development Research Centre in developing countries. Shows how research influence public policy and decision-making and how can contribute to better governance.



Celebrating Indonesia


Celebrating Indonesia
DOWNLOAD

Author : Gunawan Mohamad
language : id
Publisher:
Release Date : 2003

Celebrating Indonesia written by Gunawan Mohamad and has been published by this book supported file pdf, txt, epub, kindle and other format this book has been release on 2003 with Compact discs categories.




Mega Urban Regions Of Southeast Asia


Mega Urban Regions Of Southeast Asia
DOWNLOAD

Author : Ira M. Robinson
language : en
Publisher: UBC Press
Release Date : 2011-11-01

Mega Urban Regions Of Southeast Asia written by Ira M. Robinson and has been published by UBC Press this book supported file pdf, txt, epub, kindle and other format this book has been release on 2011-11-01 with Political Science categories.


A distinguishing feature of recent urbanization in the ASEAN countries of Thailand, Malaysia, the Philippines, Singapore, and Indonesia is the outward extension of their mega-cities (Bangkok, Jakarta, Manila, Singapore, and Kuala Lumpur) beyond the metropolitan borders, resulting in the establishment of new towns, industrial estates, and housing projects in previously rural areas. This process has both positive and negative effects. On one side, household incomes and employment opportunities are increasing, but on the other, the growth often causes serious problems in terms of environmental deterioration, conflicting land uses, and inadequate housing and service provisions. Mega Urban Regions of Southeast Asia is the first comprehensive work on the subject of ASEAN mega-urban regions. The contributors review T.G. McGee's original idea of desakota zones, and offer arguments both for and against this concept, making a significant contribution to our understanding of the true face of ASEAN cities. The book brings together authors from around the world and will be of interest to a wide audience, including demographers, urban planners, geographers, sociologists, economists, civil servants and development consultants.